Monday 24 February 2014

Contoh Program C++ : Array

Admin kembali update, dan sekarang akan memposting contoh program C++ Array, yaitu menginput nilai pada setiap elemen array.
Kode program ada di bawah ini :

Thursday 20 February 2014

Array


Array adalah sebuah variabel yang menyimpan sekumpulan data yang memilili tipe data sama.
Setiap data tersebut menempati lokasi atau alamat memory yang berbeda beda dan selanjutnya disebut dengan element array.

Gambaran yang mengilustrasikan array
Untuk mendeklarasikan sebuah array dalam C++, kita harus menggunakan tanda [  ] (bracket). Adapun bentuk umum dari array :

Sunday 16 February 2014

Contoh Program C++ : Perulangan

Berikut admin menyajikan contoh program perulangan c++ di visual studio 2008.  kode programnya ada di bawah ini :

Wednesday 12 February 2014

Perulangan di C++

Pengulangan adalah suatu proses yang melakukan statemen-statemen dalam sebuah program secara terus-menerus sampai terdapat kondisi untuk menghentikannya.


Struktur pengulangan akan sangat membantu dalam efisiensi program. 
Jenis-jenis perulangan :
a.         Struktur for
b.        Struktur while
c.         Struktur do- while

Tuesday 11 February 2014

Contoh Program C++ IF Tiga kondisi

Disini admin memposting kode program C++ If tiga kondisi. yaitu menentukan kategori bobot tubuh melalui berat badan, apakah berat anda termasuk kategori sangat gemuk, seimbang, atau kurus. admin juga membuat notice "anda tidak masuk kategori". itu terjadi jika kita menginput berat badan yang di luar batas, semisal 12000 ato 20000.

Saturday 8 February 2014

Contoh Program C++ Fungsi Siap Pakai dan Penggunaan Pre-Increment

Saya telah membuat program fungsi siap pakai serta penggunaan pre increment, program tersebut saya jadikan satu, disini saya membuat program itu di Microsoft Visual Studio 2008.
Berikut Kode Programnya :

Wednesday 5 February 2014

Cara Membuat Sebuah Program C++ yang Sederhana


Disini admin akan membuat program C++ dengan menggunakan Microsoft Visual Studio 2008. 

Tahap pertama : buat sebuah folder untuk menempatkan file program yang akan kita buat. ( sebagai contoh kali ini admin membuat folder di desktop.)

Tuesday 4 February 2014

Fungsi Siap Pakai di C++



Penggunaan Fungsi Siap Pakai
Didalam C++ terdapat beberapa fungsi yang siap pakai yang berguna untuk menyelesaikan masalah-masalah yang berkaitan dengan string. Untuk menggunakan fungsi-fungsi tersebut kita harus mendaftarkan file header string.h
Berikut jenis-jenis fungsi yang siap pakai :

Pengenalan OOP dan Sejarah C++



Pengenalan Dasar OOP
Pemrograman berorientasi objek atau lebih dikenal dengan oop merupakan suatu pendekatan pemrograman yang menekankan pada pembentukan objek yang bisa digunakan ulang, diwariskan dan dikelola degan baik.
Secara garis besar, suatu bahasa pemrograman dapat dikatakan sebagai  OOP apabila ia mendukung konsep abstraksi, enkapsulasi, polimorfisme ,dan pewarisan. Selain konsep-konsep ini, ada beberapa konsep fundamental lainnya, seperti kelas, objek, dan message.

Monday 3 February 2014

Program Pascal Blok

Kasus : buatlah program proses aritmatika dengan beberapa blok.
Berikut kode programnya :
 
program aritmatika;
uses wincrt;
var
b,c : integer;
a : real;

Contoh Program Pascal Function

Kasus : buatlah program fungsi, untuk membandingkan bilangan yang terbesar. Berikut contoh programnya :
program fungsi;
uses crt;
var x,y : integer;
function besar (x,y : integer): integer;

Program Pascal Record

Kasus : buatlah sebuah program record untuk menginput data mahasiswa. Berikut kode programnya :
program rekor;
uses crt;
type
TSiswa = record
npm : string[8];
nama : string[25];
agama : string[10];
end;

Program Pascal Pengulangan Nama Mahasiswa

Kasus : buatlah sebuah program pengulangan yang dapat menginput banyak nama mahasiswa.
Berikut kode programnya :

program p_mahasiswa;
uses wincrt;
var nama :string;
tanya:char;
begin
tanya:='y';
while tanya='y' do

Contoh Program Pascal Array

Kasus : Membuat Program Array untuk menginput dua Program Studi kemudian menginput tiga Mahasiswa di setiap Program Studi.

program larik2;
uses crt;
var a,b : byte;
    Prodi : array [1..2] of string;
    NPM : array [1..2,1..3] of string;
    Nama : array [1..2,1..3] of string;

Program pascal mencari luas persegi panjang dan segitiga

Kasus : Diperlukan sebuah program untuk mencari luas persegi panjang dan segitiga.

program LatihanModular;
uses crt;

var
a,b: integer;
L : real;
pil : char;
procedure Persegi_Panjang;
begin
L:= a * b;
writeln ('Luas Persegi Panjang   :',L:0:2);
end;

Download Free Pascal

Free Pascal Compiler adalah perangkat lunak open source yang dapat didownload dan diinstal pada setiap sistem operasi. Hal ini juga dapat digunakan pada banyak platform seperti: MAC OS atau perangkat mobile.
 
Langsung aja ya yang mau download free pascal.

Klik Disini

Pemrograman Pascal

Bahasa pemrograman, atau sering diistilahkan juga dengan bahasa komputer, adalah teknik komando/instruksi standar untuk memerintah komputer. Bahasa pemrograman ini merupakan suatu set aturan sintaks dan semantik yang dipakai untuk mendefinisikan program komputer. Bahasa ini memungkinkan seorang programmer dapat menentukan secara persis data mana yang akan diolah oleh komputer, bagaimana data ini akan disimpan/diteruskan, dan jenis langkah apa secara persis yang akan diambil dalam berbagai situasi.

Total Pageviews