Thursday 8 May 2014

Kelas dan Objek di C++



Kelas adalah bentuk penyederhanaan dari suatu permasalahan yang berkaitan dengan
objek. Maka dari itu kelas dapat didefinisikan sebagai sesuatu yang mempunyai data (sifat) dan fungsi (kelakuan).
Kelas masih bersifat abstrak maka dari itu kita harus melakukan instansiasi /instance ( contoh nyata dari peruwujudan) dari kelas tersebut juga sering disebut dinamakan dengan objek.  Sebagai contoh manusia adalah suatu kelas, maka instance atau objek dari kelas manusia adalah udin,dewi, sandra dan yang lainnya.

Total Pageviews